Beranda/ Profile / Sejarah

SEJARAH

Konsep Produksi Yang Bernilai Produktif

PERSOALAN Kelangkaan dan mahalnya pupuk masih menjadi persoalan nasional. Pengelolaan distribusi pun mengalami kebuntuan ,terutama dalam supply dan droping. Pada Tahun 2020 persoalan pupuk mempunyai tantangan lebih berat kuota pupuk subsidi semakin terbatas. Ketersedian Tepat dengan prinsip 6T yaitu tepat waktu , tepat jenis , tepat Jumlah , tepat mutu , dan tepat harga dan tepat lokasi menjadi tantangan dan harapan Bersama

Menjawab tantangan dan harapan itu, PT.SUPER TANI INDONESIA dengan pupuk An-Organik ( Deptan RI : 01.03.2021.902 No : 403.0A/KPTS/-/B/10/2021) hadir sebagai Solusi tepat yang dapat bersinergi , membantu pemerintah , membantu petani , membantu peningkatan produksi pangan nasional 

PERJALANAN SUPER TANI INDONESIA Pupuk supertani di perkenalkan sejak tahun 2000. Demplot percontohan 2002. Pelaksanaan uji efektifitas 2007

PT SUPER TANI INDONESIA

2008
2016
2021

Mengembangkan kemitraan usaha dan kerjasama dengan pihak swasta , pemerintah ,dan pihak pihak lainnya yang saling menguntungkan

© 2024 Created with PT.ARTHFAEL CREATIVE MEDIA

Get In Touch

You have been successfully Subscribed! Ops! Something went wrong, please try again.